BERITA GEREJA IJEN
Gathering OMK Katedral Malang 2020
Gathering OMK Paroki KatedralKegiatan Gathering OMK Paroki Ijen yang dilaksanakan pada tanggal 22-22 Februari 2020 di Wahana Ekologi – Lawang.Diikuti oleh 47 peserta dari berbagai lingkungan yang terdiri dari 23 peserta perempuan dan 25 peserta laki-laki....
RABU ABU 2020
RABU ABURabu Abu adalah hari pertama Masa Prapaskah,yang menandai bahwa kita memasuki masa tobat 40 hari sebelum Paskah.Angka “40″ selalu mempunyai makna rohani sebagai lamanya persiapan.Misalnya, Musa berpuasa 40 hari lamanya sebelum menerima Sepuluh...
2020 Tahun Kepemudaan Paroki Ijen
2020 Tahun Kepemudaan Paroki IjenTahun 2019 ditutup dengan Misa Syukur tutup tahun dan sekaligus menjadi Misa pencanangan tahun 2020 sebagai tahun kepemudaaan di Paroki Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel-Katedral Malang yang juga dikenal sebagai Paroki...
NATAL di KATEDRAL MALANG
NATAL di Katedral Malang 'HIDUPLAH SEBAGAI SAUDARA BAGI SEMUA ORANG' yang menjadi tema Natal tahun 2019 ini sangat terasa pada perayaan Natal tahun ini di Paroki Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel-Katedral Malang. Mulai dari persiapannya, penerimaan...
JADWAL MISA NATAL Paroki Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel – Malang
JADWAL MISA NATAL 2019
Dialog Kebangsaan
Dialog KebangsaanBidang Kesaksian melalui Seksi HAK telah menyelenggarakan Dialog Kebangsaan dengan tema,“Beragam itu Indah” pada Sabtu 16 November 2019 di Gedung Widya Bhakti Malang. Hadir selaku narasumber :1. Prof. Dr. Kasuwi Saiban (Islam)2. Romo...
Membangun Media Paroki Bisa, Bagaimana dengan Merawatnya?
Membangun Media Paroki Bisa, Bagaimana dengan Merawatnya? Ternyata semua paroki di Dekenat Malang Kota mempunyai salah satu aplikasi digital pada era milenial sekarang ini. Ada yang mempunyai web, atau blogspot, atau Instagram, atau wa-group yang paling...
Tahbisan Imam di Katedral Malang
Tahbisan Imam di Katedral MalangDi hari Kamis, tanggal 31 Oktober 2019, sebanyak 7 orang Diakon menerima Tahbisan Imam dari Yang MuliaMgr. Henricus Pidyarto Gunawan, O.Carm, Uskup Keuskupan Malang.Ketujuh Diakon tersebut ialah :1. Diakon Agustinus Devit...
HUT ke-85 Paroki Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel Hari ke 2
Perayaan HUT ke-85 Paroki Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel-Katedral Malang hari ke-2 Rangkaian acara puncak perayaan HUT ke-85 Paroki SPmdGK-Katedral Malang hari ke-2, pada hari Minggu tanggal 27 Oktober 2019 berlangsung meriah. Diawali dengan Misa...
HUT ke-85 Paroki Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel
Perayaan HUT ke-85 Paroki Santa Perawan Maria dari Gunung Karmel-Katedral MalangRangkaian acara puncak perayaan HUT ke-85 Paroki SPmdGK-Katedral Malang, pada hari Jumat tangg 25 Oktober 2019 berlangsung meriah. Diawali dengan Misa Syukur HUT Paroki dan...
Pemberdayaan Seksi Keluarga Lingkungan
Pemberdayaan Seksi Keluarga LingkunganKunjungan keluarga dalam lingkungan menjadi penting karena akan dilihat sebagai bentukkepedulian Pengurus Lingkungan kepada keluarga-keluarga di lingkungan. Kunjungan akanmeningkatkan relasi dan komunikasi antar mereka...
KEPOin Komunikasi Produk
KEPOin Komunikasi ProdukRangkaian workshop Kedjar Peloeang Oesaha semakin tajam dan semakin dalam membahas dunia usaha dimasa sekarang dan yang akan datang. Sabtu, 31 Agustus 2019 KEPO menghadirkan pembicara Santi Djiwandono, pakar komunikasi yang mengupas...