INFORMASI PAROKI
Menyambut Tahun Baru 2022
Mari kita sambut tahun yang baru dengan penuh sukacita,
semangat, dan keyakinan bahwa Cinta Kasih Kristus akan
selalu menyertai kita.
Selamat Menjalani, Menikmati dan Memaknai tahun yang baru.

BERITA GEREJA IJEN
PASKAH BINA IMAN ANAK PAROKI IJEN
Minggu, 24 April 2022 Kegiatan perayaan Paskah Tahun ini masih sama dengan tahun yang lalu yaitu melalu virtual Zoom. Namun walaupun dengan keterbatasan tidak memengaruhi semangat adik-adik untuk mengikuti kegiatan virtual ini. Yang pasti kegiatan ini didampingi oleh...
RASUL CILIK
Minggu, 24 April 2022 Kristus Bangkit, Kristus Mulia Mari Kita Wartakan! Cuaca pagi yang cerah, sinar matahari yang terik, dan udara pagi yang sejuk membawa semangat baru bagi adik adik rasul cilik untuk merayakan paskah bersama di paroki Ijen. Kegiatan didampingi dan...
Kegiatan Rasul Cilik
Pagi yang cerah, udara yang segar tepatnya di hari Minggu, 27 Maret 2020 pukul 9 pagi, memberikan semangat pada kami rasul cilik paroki Ijen untuk mengikuti kegiatan bersama di teman teman di Widya Bhakti. Jika bulan lalu bertepatan dengan Imlek dan hari Kasih Sayang,...
Gereja Paroki Ijen dibangun tahun 1932
diresmikan tahun 1934

JADWAL MISA MINGGUAN
Sabtu Sore
16.30
Sabtu Malam
18.30
Minggu Pagi I
05.30
Minggu Pagi II
07.30
Minggu Sore
16.30
Minggu Malam
18.30
JADWAL MISA HARIAN
Senin – Jumat
05.30